Wuztech - LTE singkatan dari Long Term Evolution, Projek LTE dimulai pada tahun 2004 oleh 3GPP (Generation Partnership Project). LTE adalah perkembangan dari UMTS (Universal Mobile Telecommunication System) sedangkan UMTS sendiri perkembangan dari GSM (Global System for Mobile Communications).
Teknologi LTE sendiri telah memberikan kelebihan dalam kecepatan download yang tembus 300 Mbps dan Upload 75 Mbps. LTE mentransmisikan data dengan OFDM (Orthogonal frequency Division Mutiplexing) dengan cara membagikan aliran data menjadi banyak aliran-aliran yang lambat untuk dijadikan satu secara serentak.
LTE menggunakan jaringan all-IP sedangkan untuk GSM dan UMTS menggunakan circuit switching. sehingga banyak vendor telepon genggam harus merancang ulang untuk mendukung LTE.
2 Komentar untuk "Tutorial LTE"
Oh,ternyata Project LTE di mulai dari tahun 2004,baru tahu ane
whh keren bisa sampe 300 mbps weww